Sosok.ID - Arti nama bayi laki-laki modern dari bahasa Jepang kini sudah banyak dipakai para orang tua.
Bukan tanpa alasan, arti nama bayi laki-laki modern dari bahasa Jepang memiliki makna gagah dan pemberani.
Selain itu arti nama bayi laki-laki modern dari bahasa Jepang masih jarang digunakan di Indonesia.
Namun bukan berarti arti nama bayi laki-laki modern dari bahasa Jepang tak bisa dipakai oleh orang Indonesia.
Sebaliknya, orang Indonesia justru bisa menggunakan arti nama bayi laki-laki dari bahasa Jepang ini untuk buah hati.
Berikut kumpulan arti nama bayi laki-laki modern dari bahasa Jepang yang bisa jadi inspirasi:
1. Akihiro: sebuah kemuliaan besar
2. Akeno: bersinar cerah
3. Akira: cerdas
4. Akio: sosok pahlawan mulia atau orang mulia
5. Atsushi: orang yang rajin
6. Benjiro: perdamaian
7. Chio: panjang umur
8. Daichi: kebijaksanaan yang agung
9. Daiki: kemuliaan yang besar atau mulia
10. Eiji: keabadian atau kemakmuran (biasanya digunakan untuk nama anak kedua laki-laki)
11. Gorou: (versi lainnya Goro) sebutan untuk putra kelima
12. Hajime: sebuah awal
13. Hideaki: bersinar prima, kecerahan luar biasa
14. Hideo: sosok atau orang hebat
15. Hiroaki: memiliki kecerahan luas
16. Hiroki: kekuatan atau sukacita yang berlimpah
17. Hiroshi: murah hati atau makmur
18. Hisao: pria berumur panjang
19. Hitoshi: pria berwatak tenang
20. Hotaka: pelan-pelan, selangkah demi langkah
21. Isamu: keberanian
22. Isao: sebuah kehormatan
23. Katashi: tegas atau ketegasan
24. Katsuo: anak yang selalu menang
25. Kazuhiro: makmur
26. Kazuki: harapan yang bersinar
27. Kazuo: anak pertama
28. Kei: diberkati keberuntungan
29. Ken: sederhana, anak yang diberkati kesehatan
30. Kenji: anak yang diberkati kecerdasan
31. Kenshin: kebenaran, sederhana
32. Kenta: sehat dan kuat
33. Kichirou: anak yang beruntung
34. Mamoru: pelindung
35. Osamu: pria yang logis dan penuh disiplin
Baca Juga: Referensi 30 Arti Nama Bayi Laki-laki Modern dengan Makna Tajir dan Beruntung
(*)